Tugas Pendahuluan Modul 3 Percobaan 2 Praktikum μp & μc 2022




Komunikasi SPI


1. Kondisi [Kembali]

Ubah button menjadi saklar SPST (Single Pole Single Throw).
 

2. Gambar Rangkaian Simulasi [Kembali]










3. Video Simulasi [Kembali]








4.  Prinsip Kerja Rangkaian [Kembali]

Rangkaian terdiri dari dua buah arduino yang masing-masing sebagai master dan slave, lalu terdapat saklar yang bisa dianggap sebagai input sebab dapat memicu terjadinya pengiriman data dari master ke slave, dan LED sebagai output. Mode komunikasi yang digunakan antara master dengan slave disini yaitu mode komunikasi SPI yang ditandai dengan dihubungkannya tiga jalur (MOSI, MISO, dan SCK) pada kedua arduino. Saat rangkaian disimulasikan, saklar yang terhubung pada master akan menjadi pemicu untuk pengiriman data dari master ke slave lalu menuju LED. Saat saklar dalam mode terhubung, maka arus mengalir sehingga menyebabkan LED yang terhubung pada slave menyala, dan saat saklar tidak terhubung maka LED padam.


5. Link Download   [Kembali]

  • HTML - Link Download
  • Simulasi Proteus - Link Download
  • Listing Program - Link Download
  • Video - Link Download
  • Datasheet Arduino UNO - Link Download
  • Datasheet LED - Link Download
  •     














    Tidak ada komentar:

    Posting Komentar